Beranda / Solusi / Bersama Billing / Bersama Billing

Berikan beragam kemudahan metode pembayaran untuk pelanggan Anda seperti Online Payment, Virtual Account, hingga isi ulang uang elektronik.

background image
Apa itu Bersama Billing?

Apa itu Bersama Billing?

Sebagai Penyedia Payment Gateway Indonesia, BERSAMA Berikan Beragam Kemudahan Metode Pembayaran untuk Pelanggan Anda seperti Online Payment, Virtual Account, hingga isi ulang uang elektronik.

BERSAMA menghadirkan solusi layanan Payment Gateway Indonesia yang terkoneksi dengan berbagai macam Biller terkemuka di berbagai industri seperti Transportasi, Multifinance, Asuransi, TV & Internet, Institusi Pendidikan, dan berbagai industry lainnya.

Layanan Bersama Billing

Layanan Bersama Billing

Layanan Bersama Billing sangat tepat dimanfaatkan bagi Mitra yang ingin memiliki usaha pembayaran online namun terkendala dalam penyediaan sistem pembayaran maupun billing yang terintegrasi. Untuk terhubung dengan layanan Bersama Billing, proses implementasi antara sistem Mitra dengan Artajasa cukup mudah, Mitra Artajasa cukup dapat mengakses API dan Sandbox yang Artajasa sediakan melalui bersamabilling.id. Bagi Mitra yang belum memiliki sistem Billing atau pembayaran secara online, Mitra cukup mengupload data tagihan yang dimiliki ke sistem Artajasa, kemudian sistem Artajasa akan membantu untuk mengolah data tersebut menjadi report tagihan yang efisien. Tentunya solusi ini sangat pas bagi Mitra yang punya usaha mikro atau bahkan komunitas.

Mitra Kami

BILLER

CA

Sudah punya akun?

Login langsung dari sini dan gunakan beragam layanan dengan mudah.

Tertarik menjadi Mitra, gabung di sini.